Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2014

Cara Membaca Alat Ukur Listrik (Multimeter/Avometer)

Gambar
Cara Membaca Alat Ukur Listrik (Multimeter/Avometer) Pada tutorial hari ini saya ingin membahas lebih lengkap mengenai Cara Mudah Untuk Membaca Alat Ukur Listrik Multimeter / Avometer Analog Kali ini saya mencoba membuat tutorialnya dalam bahasa yang lebih singkat dan sederhana sehingga saya berharap dapat lebih mudah untuk di pahami. Sebelum masuk lebih jauh mengenai cara mengukur besaran listrik seperti Tegangan (Volt), Arus (Ampere), dan Tahanan (Ohm) ada baiknya kita mengenal terlebih dahulu apa itu Multimeter atau Avometer. Yang dimaksud Multimeter atau Avometer adalah Alat ukur Listrik yang memungkinkan kita untuk mengukur besarnya Besaran listrik yang ada pada suatu rangkaian baik itu Tegangan, Arus, maupun Nilai Hambatan/Tahanan. AVOmeter adalah singkatan dari Ampere Volt Ohm Meter, jadi hanya terdapat 3 komponen yang bisa diukur dengan AVOmeter sedangkan Multimeter , dikatakan multi sebab memiliki banyak besaran yang bisa di ukur, misalnya Ampere, Volt, Ohm, Frekuen

Cara Root Galaxy Young GT-S5360 Tanpa Komputer

Gambar
Cara Root Galaxy Young GT-S5360 Tanpa Komputer Cara Root Galaxy Y Tanpa PC Salah satu solusi untuk meningkatkan performa perangkat Android adalah dengan cara me-root perangkat Android agar penggunanya dapat dengan leluasa mengutak atik gadget nya karena telah diberikan hak penuh atas sistem seperti yang sudah pernah saya bahas pada posting Kenapa Android harus di root. Namun tetap saja, bukan berarti setelah perangkat di root secara otomatis perangkat kita akan meningkat performa nya. Itu salah besar!Karena dibutuhkan utak atik lebih lanjut untuk memaksimalkan perangkat yang sudah di-root, misalnya dengan cara menginstall beberapa aplikasi yang membutuhkan ijin SuperUser (root). Nah pada posting kali ini, Zona Android akan memberikan tutorial singkat tentang cara root Android yang di khususkan untuk perangkat Samsung Galaxy Y. Dan saya peringatkan bahwa jangan sesekali mencoba metode yang saya berikan kali ini untuk perangkat selain yang saya sebutkan diatas, karena tiap tia

Bacaan Sholat [Arab & Latin] : Niat, Tata Cara, Doa dan Gambar

Gambar
Pada halaman ini Saya buat untuk antum yang ingin mempelajari Sholat Fardhu dengan meyakini dimana Sholat merupakan suatu Ibadah dalam bentuk komunikasi antara Mahluk dengan Sang Pencipta Allah Subhanallahuwataala. dan dikhususkan juga bagi rekan2 yang mualaf. Sehingga Sholat terdeskripsi tidak hanya dengan menbunyikan Surah atau pun Doa, akan tetapi dengan mengerti, meyakini, berkomunikasi memohon penuh dengan kekhusyukan kepada Tuhan Yang Maha Esa. Baca Juga : Pengertian Sholat Dalil, Tujuan Dan Dasar Hukum Semoga panduan shalat wajib ini dapat mengantarkan kita semua ke dalam Ridho Allah Subhanallahuwataala. LENGKAP !!! NIAT SHALAT FARDHU DAN SUNAH BISA ANTUM LIHAT DI SINI : Langkah-Langkah Sholat Subuh Lengkap Dengan Gambar Langkah-Langkah Sholat Dzuhur Lengkap Dengan Gambar Langkah-Langkah Sholat Ashar Lengkap Dengan Gambar Langkah-Langkah Sholat Maghrib Lengkap Dengan Gambar Langkah-Langkah Sholat Isya Lengkap Dengan Gambar Langkah-Langkah Sholat Tahajud Lengkap Dengan